Fire Suit, Helmet, and Boot (NOMEX Fire Suit)

GUNNEBO Fireman Suit merupakan kelengkapan dari pasukan pemadam kebakaran. Peralatan yang terdiri dari jaket dan overtrouser ini sangat diperlukan oleh pasukan pemadam kebakaran pada saat bertugas untuk melindungi kulit manusia dari percikan atau jilatan api.
SPESIFIKASI

 

PAB Fireman Helmet

PAB Fireman helmet adalah solusi konstruktif terbaru helm pemadam kebakaran profesional, dikembangkan, dirancang, dan diproduksi sesuai dengan prinsip-prinsip dasar dari standar Eropa EN 443 dan standar nasional Z.B1.400 HRN.

 

 

HARVIK Fireman Boot

KELENGKAPAN